Bagi saudara-saudara yang bingung mau jawab apa, atau ragu apakah jawabannya benar atau salah, silahkan lihat jawaban-jawaban berikut ini :
1. Yah, namanya juga kapal selam, pasti masuk ke dalam laut dong.
2. Besok. Coba aja pikir pake logika, misalnya kemarin kita bilang BESOK, keesokan harinya kan udah jadi HARI INI, kita tidak menyebutnya BESOK lagi. Bagi yang masih bingung, coba pikir berulang-ulang, pasti nanti paham maksudnya.
3. Gak ada, namanya kereta api listrik, mana ada asapnya.
4. Ya semenit juga, kan direbusnya bersamaan. Mana ada orang yang mau merebus 10 telur, tapi direbus satu-satu, betul tidak?
5.Gak akan pernah abis. Misalnya sekarang dia punya 1 roti, dimakan
setengah tinggal setengah, dimakan setengah lagi tinggal seperempat,
gitu terus sampe tinggal sepersekian (sampe berukuran sebesar jasad
renik), berarti kan gak abis-abis tuh. Kalu gak salah, dalam kimia itu
disebut waktu paruh.
6. Memang begitu, soalnya 1 jam 20 menit = 80 menit.
7. 10 orang. 7 laki-laki, 1 perempuan, 1 ayah, 1 ibu. Setiap laki-laki kan memang bersaudara dengan si perempuan yang satu itu.
8. Ayam jago gak betelur.
9. Soalnya kejadiannya waktu masih siang.
10. Jawabannya seharusnya THREE, soalnya dia bukan nanya pembagiannya, tapi dia nanya jumlah huruf dari kata yang dibilangnya. Jumlah huruf dari kata TWELVE kan memang SIX.
Nah, demikianlah saudara-saudara, jawaban dari pertanyaan-pertanyaan luar biasa tersebut. Hope you enjoy it as much as I do......
No comments:
Post a Comment